Pendidikan

Di Hari Anak Nasional, Ketua DPRD Nasir Giasi Ingatkan Orang Tua

KABARGORONTALO.IDDewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pohuwato, Nasir Giasi, mendorong Pemerintah kabupaten, untuk menjadikan Pohuwato sebagai kabupaten layak anak, di momen hari anak nasional, kehidupan anak-anak sudah harus dijamin oleh pemerintah,”ungkap Nasir kepada awak media ini, Kamis (23/07/2020).

Dirinya mengatakan, kami DPRD Pohuwato, telah mengesahkan Peraturan daerah (Perda) tentang kawasan Tanpa Rokok (KTR). Dimana KTR ini diberlakukan lingkungan sekolah, tempat bermain anak dan tempat-tempat tertentu.

Hal ini kita lakukan, karena melihat begitu banyak anak yang tertapapar dari asap rokok ini,”jelasnya.

Ketua DPRD Pohuwato itu juga mengatakan, berhubungan dengan kecanggihan teknologi, kiranya anak perlu diawasi dan dipantau oleh orang tua.

Di masa pandemik ini, mengharuskan anak tidak ke sekolah, akan tetapi dari Dinas Pendidikan, sudah ada konsep metode belajar, Ruling (Di datangi langsung Ke rumah), dan Daring (belajar melalui media sosial).

Nasir juga, menambahkan, ingatkan peran terhadap anak ini, adalah tanggung jawab kita bersama tutupnya,(*).

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button