Hukum & Kriminal

POLRI Wajib Jungjung Tinggi Netralitas Menghadapi Pilkada 2020

KABARGORONTALO.IDKepolisian Daerah (Polda) Gorontalo, Bapak Irjen Pol Dr. M. Adnas M.Si ,mengelar Apel Pagi dan menekankan kepada seluruh jajarannya. Pada senin(27/7/2020).

Bahwa polri harus menjunjung tinggi netralitas didalam melakukan pengamanan, dalam menghadapi Pilkada serentak di tiga Kabupaten yakni, Kabupaten Pohuwato, Kabupaten Gorontalo dan Kabupaten Bone Bolango nanti,

Di dalam pelaksanaan apel pagi yang di hadiri oleh Waka Polda Gorontalo Brigjen Pol Drs. Jaya Subriyanto, pejabat Polda Gorontalo dan juga personil Polda Gorontalo.

Marilah kita mempersiapkan fisik dengan baik, senantiasa selalu menjaga kesehatan dan jangan lupa selalu berdoa agar kita selalu di berikan kesehatan dan di jauhkan dari virus corona oleh Allah Swt,”kata Adnas

Kombes Pol Wahyu Tri Cahyono, Sik selaku Kabid Humas Polda di Kesempatan itu sedikit menambahkan, bahwa tugas polri dalam pilkada hanyalah mengamankan dan mengawal seluruh tahapan pilkada agar aman damai serta sejuk.

“Di harapkan juga peran serta semua pihak turut andil dalam mensukseskan jalanya pilkada, tetap jaga kerukunan, hargai perbedaan dan masyarakat jangan mudah terprovokasi oleh info-info yang dapat merusak persatuan dan kesatuan,

Namun pilkada di masa mandemi yang sekarang itu, kita tetap taat kepada aturan yang berlaku sehingga kita tetap patuhi prorokol kesehatan” tutup Wahyu.

Dan juga kita jaga keamanan bersama insyaallah pilkada serentak tahun 2020. Bisa berjalan dengan lancar sesuai harapan kita bersama, tutupnya (Tim Kg).

Wartawan : AS

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button